Kepala Sekolah SMAIT ABBSKP Sambangi Negeri Naga Kecil Asia, Perkuat Kerjasama Internasional
Kepala Sekolah SMAIT Abu Bakar Boarding School Kulon Progo (ABBSKP) menjalin kerja sama Internasional bersama sekolah-sekolah unggulan di Taiwan pada Rabu (5/6) waktu setempat. Dalam kesempatan ini, Kepala SMAIT ABBSKP turut meneken MoU bersama lima sekolah lain yang tergabung dalam sekolah mitra Taiwan Center UGM. Kegiatan ini diprakarsai oleh Taiwan Center UGM yang bekerja sama […]